Menulis artikel memang mudah jika kita tidak memperhatikan trik seo khususnya seo onpage, artikel cepat selesai dan depat diposting. Sobat tau apa efeknya…? Visitor kita akan semakin menurun. Mengapa demikian.? Karena dengan tidak memperhatikan trik seo artikel/postingan kita tidak akan mendapat posisi yang baik di SERP, nah itu dia yang akan mengurangi pengunjung blog kita.
Ada sebuah tips menulis artikel yang seo friendly untuk para sobat blogger pemula layaknya blog belajar seo ini, berikut tipsnya:
1. Buat artikel yang original bukan hasil copas
2. Buat artikel yang berkisar 250 – 500 kata.
3. usahakan mengutamakan koherensi kalimat serta tidak menyimpang dari judul yang dibahas.
4. Usahakan letakkan keyword lebih banyak pada paragraf awal
5. pada paragraph selanjutnya usahakan ada keyword. Ya.. minimal 1 lah..
6. keyword yang tersebar di artikel usahakan jangan terlalu banyak sehingga dikira spam. Untuk ukuran yang relefan ya berkisar 7-10% dari artikel.
7. Gunakan tag <b> bold, <i> Italic ,<u> Underline atau <blogquotes> untuk mempermudah search engine menemukan kata kunci artikel sobat.
8. Beri link yang menuju ke situs terpercaya google layaknya Wikipedia.
9. Gunakan gambar untuk memaksimalkan artikel anda dengan menambahkan kata kunci/keyword pada tag ALT gambar.
10. Buat artikel yang saling behubungan untuk memperkuat keyword posting/artikel sobat, seperti artikel1 link ke artikel2, dst.
Mungkin begitu saja tips menulis artikel agar seo friendly dari blog belajar seo blogspot, blogger tutorial, belajar bisnis online bisa sampaikan. Semoga bermanfaat……
Home » Belajar seo » Tips Menulis Artikel yang SEO Friendly | SEO Onpage
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar